foto
Langganan

Tradisi Tiban, Ritual Masyarakat di Kediri untuk Minta Hujan - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia | Espos.id

by Newswire  - Espos.id Foto  -  Senin, 5 Agustus 2024 - 16:19 WIB

ESPOS.ID - Warga saling mencambuk saat ritual Tiban di Desa Purwokerto, Kediri, Jawa Timur, Minggu (4/8/2024). (Antara/Prasetia Fauzani)

Esposin, KEDIRI -- Peserta saling mencambuk saat ritual Tiban di Desa Purwokerto, Kediri, Jawa Timur, Minggu (4/8/2024).

Tradisi Tiban atau tari saling cambuk menggunakan pecut dari lidi pohon aren tersebut diselenggarakan saat musim kemarau sebagai upaya memohon kepada Tuhan Yang Maha Esa untuk segera menurunkan hujan.

Advertisement

Peserta saling serang dengan cambuk saat ritual Tiban di Desa Purwokerto, Kediri, Jawa Timur, Minggu (4/8/2024). (Antara/Prasetia Fauzani)

 

Warga menyiapkan pecut saat ritual Tiban di Desa Purwokerto, Kediri, Jawa Timur, Minggu (4/8/2024). (Antara/Prasetia Fauzani)
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Burhan Aris Nugraha - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif